Sunday, October 11, 2015

My Wishes...


Rencana saya sekarang selama belajar disini adalah:

1. Bekerja paruh waktu setiap Rabu dan Jum'at, kalau bisa 16-20 jam seminggu). Saya sudah melamar di lebih dari 20 pekerjaan, tapi sampai sekarang belum juga ada panggilan. Nomor asuransi saya sedang dalam proses.
  
2. Jarak rumah dan kampus adalah 20 menit lewat bus dan 20 menit jalan kaki. Jarak kesekolah Faris dari rumah adalah 5 menit. Kalau saya naik bus, pengeluaran perbulan adalah sekitar 32 poundsterlings, kalau berjalan, bisa lebih sehat dan hemat dan bisa sambil menghapal AlQur'an. Kuliah 3 hari dalam seminggu mulai pukul 9 dan 10 pagi, sampai jam 1 siang dan 4 sore. 

3. Belajar dengan sungguh-sungguh dan mencapai nilai yang bagus (terbaik sepertinya jauh karena sadar kemampuan, hehe)

4. Lebih konsentrasi dengan pendidikan agama dan umum untuk Faris dan meluangkan waktu di akhir minggu. 

5. Mencari pekerjaan yang mapan di ujung kuliah sehingga dapat menyambung Visa ke tier 2. 

6. Setiap minggu posting 1-2 video youtube tentang Halal food, Palestine, dan work taster, dan jalan2. 

7. Akhirat, akhirat akhirat.. jangan sampai terlena..

No comments:

Tahap dan Biaya Proses Pembuatan Syarat Visa dan Pengajuan Visa Student

  Tulisan ini akan selalu berkembang sampai saya selesai apply dan dapat visa ya. Membaca semua informasi di website https://www.immigration...